Di era digital ini, cara kita berinteraksi dengan orang lain telah mengalami perubahan yang signifikan. Aplikasi kencan, yang dulu dianggap tabu, kini telah menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari. Dengan hanya beberapa gesekan jari, kita dapat mengenal orang baru, mencari pasangan hidup, atau bahkan sekadar mencari teman. Seiring dengan meningkatnya popularitas aplikasi kencan, muncul pula berbagai pertanyaan: Siapa sebenarnya yang menggunakan ...

Aplikasi kencan online banyak digunakan di jaman digitalisasi ini. Dari banyaknya penggunaan, ada banyak kasus kasus dari aplikasi kencan online ini. Mulai dari penipuan berupa uang sampai ada yang masuk ke kriminal tinggi. Beberapa tips yang dapat di gunakan agar bermain dating apps dengan aman yaitu: 1. Menjaga Privasi Pribadi Jangan membagikan informasi pribadi yang sensitif, seperti alamat rumah, tempat ...

Dating Apps adalah platform yang memungkinkan seseorang bertemu dengan orang lainnya melalu Website atau Aplikasi. Online dating sering digunakan oleh kalangan anak muda jaman modern ini. Banyak manfaat yang di dapat dari menggunakan aplikasi dating ini, tetapi ada beberapa resiko juga yang dapat di terima. Manfaat Menggunakan Dating Apps 1. Memperluas Jaringan Sosial Dating apps memungkinkan pengguna untuk berkenalan dengan ...

Online Dating atau dating apps sangat marak di jaman sekarang ini. Tetapi apa definisi sebenarnya dari dating apps? Online dating adalah cara bertemu dan berinteraksi dengan orang lain melalui platform digital, seperti aplikasi atau situs web. Platform ini memungkinkan pengguna membuat profil pribadi yang mencakup informasi seperti foto, minat, usia, lokasi, dan preferensi mereka. Setelah itu, pengguna dapat mencari atau ...

Wamenaker Immanuel Ebenezer Gerungan tegaskan pemerintah siap perjuangkan hak pekerja PT Sritex. PT Sritex (Sri Rejeki Isman Tbk) adalah perusahaan tekstil terkemuka di Indonesia yang bergerak di bidang produksi kain dan produk tekstil. Berdiri pada tahun 1966, Sritex dikenal sebagai salah satu produsen tekstil terbesar di Asia Tenggara. PT Sritex mempekerjakan banyak pekerja perempuan, terutama di sektor produksi dan manufaktur. ...

Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA), Arifah Fauzi, melakukan kunjungan kerja ke Desa Watukebo, Banyuwangi. Kunjungan ini bertujuan memperkuat perlindungan perempuan dan anak melalui inisiasi Ruang Bersama Merah Putih. Menteri PPPA menekankan pentingnya kolaborasi lintas pihak untuk menciptakan lingkungan yang aman dan ramah anak. Kunjungan soroti pentingnya partisipasi masyarakat cegah kekerasan pada perempuan dan anak. Dalam dialog dengan masyarakat, ...

Hi GWID, Apakah kamu pernah bermimpi menjadi petani? Dalam era modern yang dikuasai oleh teknologi dan kehidupan perkotaan yang serba cepat, bertani seringkali dianggap sebagai pekerjaan yang kurang menarik bukan? Nah kali ini dimana kamu bisa mengenal sisi lainnya juga di bidang pertanian. Tidak sebatas petani yang harus turun ke ladang di sini kamu bisa mengupas dan mempelajari banyak hal ...

Hi GWID! Siapa yang gak kenal Favehotels Puri Indah? Hotel hits di Jakarta Barat ini baru aja berganti nama lho, guys! Sekarang namanya jadi BRITS Hotel Puri Indah. Keren banget kan? Perubahan nama ini menandakan era baru bagi BRITS Hotel Puri Indah. Mereka ingin memberikan pengalaman menginap yang lebih fresh, inovatif, dan eksklusif buat para tamunya. Wah, makin penasaran nih! ...

Hi, GWID, Hari Kartini merupakan momentum yang penting nih di Indonesia,  yang diperingati untuk mengenang jasa dan perjuangan Raden Ajeng Kartini dalam memperjuangkan hak-hak perempuan. Salah satu cara untuk merayakan Hari Kartini adalah dengan memakai kebaya, pakaian tradisional Indonesia yang selalu elegan dan memesona untuk para wanita. Namun, dalam memilih kebaya untuk merayakan hari spesial ini, ada beberapa tips yang ...

Hi GWID, Antusias untuk travelling ke negara lain sangat banyak diminati saat ini, khusus nya buat kamu para ladies, namun kawatir untuk pergi sendirian apalagi ke luar negeri. Ternyata ada loh negara yang kategori aman untuk perempuan. Salah satunya Singapore yang merupakan negara travelling teraman nomor enam di dunia menurut indeks perdamaian tahun 2023, serta pusat ekonomi nomor tiga di ...