Daop 1 Jakarta berkolaborasi dengan komunitas pencinta kereta api melaksanakan Sosialisasi Keselamatan di Perlintasan Sebidang. Sosialisasi ini dipimpin oleh Kahumas Daop 1 Jakarta Ixfan Hendri Wintoko bertempat di perlintasan sebidang KA. Minggu (29/10) bertempat di Perlintasan JPL 52 Stasiun Kebayoran. PT KAI Daop 1 Jakarta sangat menyayangkan masih adanya kendaraan yang menerobos palang pintu perlintasan sebidang maupun yang membuat perlintasan ...